ANUGERAH
Cipt : Afandi Yc
Bulan Bersinar Terang
Bintang Yang Bertaburan
Awan Putih Beriring
Menambah Indahnya Alam
Laut Biru Membentang
Ombak Putih Bergulung
Biduk Yang Berserakan
Meraih Nafkah Seharian
Reff.
Pulau Yang Bertaburan
Zamrud Yang Tiada Ternilai
Tetesan Embun Waktu Fajar
Menyambung Pernafasan
Indahnya Kehidupan
Dambaan Semua Insan
Jangan Sampai Di Hancurkan
Karna Itu Pemberian
0 komentar:
Posting Komentar